Harga Tablet Nokia N1 dengan Review dan Spesifikasi Desember 2017

Harga Tablet Nokia N1 dengan Review dan Spesifikasi

Harga Tablet Nokia N1 dengan review dan spesifikasi lengkap – Halo sahabat cariharga, Vendor asal Finlandia yaitu Nokia pernah jaya di masanya dan perangkatnya dikenal dengan tahan terhadap banting. sekarang Nokia ingin bangkit lagi, bahkan pada bulan November 2014 nokia merilis sejenis gadget dengan layar lebar yaitu tablet Nokia N1. Inilah review dan spesifikasi dari tablet Nokia N1.

Spesifikasi Lengkap Tablet Nokia N1

Konektivitas
  • Sim Card : No
  • WLAN : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual band, hotspot, wifi direct, DLNA
  • Bluetooth : v.4,o, A2DP
  • GPS : No
  • USB : V.2.0, Type C 1,0 reversible connector
Jaringan
  • No celluler Conectivity
Body
  • Layar : 7.9 Inchi
  • Tipe : IPS LCD Capacitive touchscreen, 16 M colors
  • Berat : 318 gram
  • Dimensi : 200.70 x 138.60 x 6.90 mm
  • Warna : Natural Aluminum, Lava Gray
Dapur Pacu
  • OS : Android 5,0 (Lollipop), upgradable to 5,1,1 (Lollipop)
  • Prosesor : Quad core 2,3 GHz
  • Chipset : Intel Atom Z3580
  • GPU : PowerVR SGX G6430
  • Ram : 2 GB
Kamera
  • Kamera Belakang : 8 MP, auto focus
  • Fitur : Geo tagging
  • Video : 1080p@30fps
  • Kamera Depan : 5 MP
Storage
  • ROM : 32 GB
Sensor
  • Accelerometer, compass, gyro
Baterai
  • Non Removable 5300 mAH battery

Review Lengkap Tablet Nokia N1 Plus Kelebihan dan Kekurangan

Desain berlayar 7.9 inchi dan unibody

Nokia N1 memiliki desain yang hampir mirip dengan Ipad mini. Layarnya berbentang 7.9 inchi dengan dimensi 200.70 x 138.60 x 6.90 mm dan bobotnya hanya 318 gram membuatnya ringan digenggam dengan ukuran layar lebar. Layarnya sudah berteknologi IPS LCD capacitive touchscreen membuat tampilannya lembut.

Harga Tablet Nokia N1 dengan Review dan Spesifikasi

Kamera ganda

Dari sisi fotografi tablet ini dilengkapi dengan kamera ganda. Untuk kamera belakangnya sendiri dibekali 8 MP dengan fitur auto focus tetapi tidak memiliki LED flash membuatnya sangat susah untuk mengambil gambar dalam keadaan kurang cahaya. Sedangkan untuk kamera depannya sendiri dibekali 5 MP sudah baik dalam video call dan foto selfie.

Performa powerfull

Untuk daya pacunya sendiri didukung dengan prosesor Quad core 2,3 GHz serta chipset Intel Atom Z3580 dan kapasitas RAM 2 GB membuatnya begitu menjalankan aplikasi terasa lebih lancar. Untuk pengolahan grafisnya sendiri dibekali dengan GPU PowerVR SGX G6430 dipastikan sangat baik untuk antar muka.

Konektivitas 

Sayangnya tablet ini tidak mendukung sim card tetapi bisa di andalkan bloetooth dan wifi untuk koneksi internet dan berbagi data.

Single kapasitas 

Untuk penyimpanannya sendiri tablet ini didukung dengan kapasitas ROM 32 GB dan sayangnya tidak didukung dengan slot micro sd.

Baterai

Untuk daya baterainya sendiri cukup besar yaitu 5300 mAH dengan tipe non removable.

Kelebihan Tablet Nokia N1

  1. Layar lebar 7.9 inchi
  2. Kamera ganda

Kekurangan Tablet Nokia N1

  1. Belum mendukung sim card
  2. Belum memiliki fitur finger print

Harga Tablet Nokia N1 Baru Terbaru

Maaf, data belum ada

Harga Tablet Nokia N1 Bekas Terbaru

Maaf, data belum ada
Hasil Review Opini Tim cariharga.co.id
  • Harga Sesuai Spesifikasi
  • Desain
4.5

catatan

Nilai hasil review dari tim cariharga.co.id bukanlah nilai mutlak. Sahabat cariharga.co.id bisa juga memberikan review kalian dibawah ini.

Sending
User Review
0 (0 votes)