Harga Tablet Advan E1C dengan review dan spesifikasi lengkap – Halo sahabat cariharga, salah satu vendor smartphone asal Indonesia mengeluarkan android dengan versi tablet. Kabarnya tablet ini memiliki layar 7 inchi dan memiliki slot dual sim. Inilah review dan spesifikasi dari tablet Advan E1C.
Spesifikasi Lengkap Tablet Advan E1C
Konektivitas |
|
Jaringan |
|
Body |
|
Dapur Pacu |
|
Kamera |
|
Storage |
|
Sensor |
|
Baterai |
|
Review Lengkap Tablet Advan E1C Plus Kelebihan dan Kekurangan
Desain
Terlahir sebagai tablet tentunya memiliki layar yang lebar yaitu 7 inchi. Desain yang hampir kompak dengan semua jenis tablet membuat nyaman untuk dibawa bepergian dan digunakan untuk keperluan sehari-hari.
Kamera
Tablet ini dibekali dengan kamera belakang 2 MP dengan fitur LED Flash membuat pengambilan gambar sewaktu kekurangan cahaya menjadi lebih baik. Sayangnya kamera depan dari tablet ini hanya dibekali VGA.
Dapur pacu
Tablet ini didukung dengan prosesor Quad core cortex-A7 dengan kecepatan 1.3 GHz dan dibenamkan RAM 1 GB membuat performa dari tablet ini cukup baik. Tidak hanya itu untuk kapasitas penyimpanan tablet ini dilengkapi dengan memory internal 8 GB dan bisa ditambahkan dengan slot micro SD hingga 32 GB membuat penyimpanan lebih lapang.
Baterai
Untuk kapasitas dari tablet ini cukup besar yaitu 2500 mAH. Sayangnya tablet ini tidak memiliki fitur fast charging.
Kelebihan Tablet Advan E1C
- Didukung dengan prosesor Quad core 1.3 Ghz
- Didukung USB OTG
- Sudah android terbaru 6.0 Marshmallow
Kekurangan Tablet Advan E1C
- Kapasitas Ram hanya 1 GB
- Belum mendukung jaringan 4G LTE
- Tidak tahan banting dan air
Harga Tablet Advan E1C Baru Terbaru
Harga Tablet Advan E1C Bekas Terbaru
Hasil Review Opini Tim cariharga.co.id
catatan
Nilai hasil review dari tim cariharga.co.id bukanlah nilai mutlak. Sahabat cariharga.co.id bisa juga memberikan review kalian dibawah ini.