Harga Laptop HP Pavilion 13-an0012tu termurah terbaru dengan Review dan Spesifikasi

Spesifikasi Lengkap HP Pavilion 13-an0012tu

Tipe Prosesor
  • Intel Core i5
Processor Onboard
  • Intel® Core™ i5-8265U Processor ( 1.60 GHz. up to 3.90 GHz. 6M Cache)
Kapasitas Penyimpanan
  • 256 GB SSD
Memori Standar
  • 8GB DDR4
Tipe Grafis
  • Intel UHD Graphics
Ukuran Layar
  • 13.3 Inch
Resolusi Layar
  • 1920 x 1080
Tipe Layar
  • IPS
Layar Sentuh
  • Tidak
Wireless Network Protocol
  • 802.11 ac
Wireless Bluetooth
  • Integrated
Antarmuka / Interface
  • 1x USB Type-C 3.1 Gen 2
  • 2x USB 3.1 Gen 1
  • 1x HDMI v1.4
  • 1x Headphone/Microphone combo
Kamera
  • Wide Vision HD Camera
Sistem Operasi
  • Microsoft Windows 10 Home
Baterai
  • 2 Cell
Dimensi (PTL)
  • 311 x 211x 15.4 mm
Berat Produk
  • 1.3 kg

Desain yang Elegan

Hewlett Packard membekali laptop serie ini dengan layar micro-edge berukuran 13,3 inci jenis IPS LCD  resolusi full HD 1920 x 1080 piksel. Layar laptop ini dilengkapi fitur anti-glare atau anti silau yang sangat membantu saat bekerja di tempat tertentu.

Degan desain layar menggunakan micro-edge yang membuat dimensi ultrabook HP Pavilion 13-AN0012TU menjadi lebih kompak dan ringkas, sehingga sangat mendukung mobilitas pengguna. Sebagai laptop standar 13,3 inci, bobot laptop besutan HP ini terbilang ringan kelasnya dengan bobot hanya 1,31kg.

Ultrabook tipis seri HP Pavilion 13-AN0012TU ini didukung baterai berkapasitas 2-cell, 37.7 Wh Li-ion polymer yang diklaim mampu bertahan hingga 11 jam penggunaan standar. Hewlett Packard telah membekali laptop ini dengan sistem operasi Windows 10 Home x64 original pre-installed di dalamnya, sehingga pengguna tak perlu membeli lisensi dan repot menginstal OS lagi.

Performa yang Memukau

Performa yang ditawarkan oleh laptop ini cukup nyaman karena telah ditenagai oleh prosesor Intel Core i5-8265U quad-core generasi Whiskey Lake atau Intel Core generasi ke-8 yang berlari dengan kecepatan standar 1,6GHz dan TurboBoost hingga 3,9GHz. Laptop ini diperkuat oleh memori RAM sebesar 8GB DDR4 2400MHz onboard.

Sisi grafis, performa laptop multimedia HP Pavilion 13-AN0012TU ini relatif standar di kelasnya dengan graphic Intel UHD Graphic 620 yang terintegrasi dengan prosesor Intel Whiskey Lake. Pabrikan asal negeri Paman Sam ini mengandalkan GPU (Graphics Processing Unit) Intel UHD Graphics 620 yang mengusung 24 execution unit (EUs) dengan kecepatan 300 – 1050MHz.

Kelebihan Laptop HP Pavilion 13-an0012tu

  1. Dimensi tipis dan ringan
  2. Kinerja tinggi dengan Intel Whiskey Lake
  3. Baterai tahan lama
  4. Dilengkapi OS Windows 10 original pre-installed

Kekurangan Laptop HP Pavilion 13-an0012tu

  1. Tidak cocok untuk grafis
  2. RAM tidak dapat di-upgrade

Harga Laptop HP Pavilion 13-an0012tu Baru Terbaru

Harga Laptop HP Pavilion 13-an0012tu Bekas Terbaru